SOPPENG02 Desember 2023Dosen Fakultas Hukum Unhas Gelar Penyuluhan Hukum di Desa Congko, SoppengPenyuluhan hukum terpadu dilaksanakan secara mandiri oleh beberapa Dosen Fakultas Hukum Unhas di Desa Congko, Kecamatan Marioriwawo, Kabupaten Soppeng, pada Sabtu 2 Desember 2023..